Puasa merupakan ibadah yang sangat dicintai Allah [swt]. Dan pelaksanaanya untuk tujuan yang mulia yaitu menjadi manusia yang bertakwa kapada Allah. Allah [swt] berfirman: “ Hai orang-orang yang beriman, diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang-orang sebelum kamu agar kamu bertakwa,” (QS. Al-Baqarah: 183) Dan ramadhan memilki keistimewaan dengan diberikannya keberkahan seluas-luasnya oleh Allah atas amalan kebaikan yang kita kerjakan. …
Read More »Tag Archives: puasa ramadhan
Genapkan Sya’ban 30 Hari, HASMI Tetapkan 1 Ramadhan Jatuh Pada 29 Juni 2014!
Bogor (www.hasmi.org) | Berdasarkan masukan Dewan Pembina dan musyawarah DPP HASMI, maka HASMI resmi memutuskan bahwa penetapan 01 Ramadhan 1435H jatuh pada Ahad 29 Juni 2014. Keputusan tersebut lahir setelah sebelumnya menteri Agama republik Indonesia melakukan sidang itsbat yang dihadiri oleh segenap ormas-ormas Islam tanah air. Info keputusan diterima hasmi.org melalui Dept. INFOKOM HASMI, sebagaimana lampiran surat resmi keputusan DPP HASMI No: 036/KEP./DPP …
Read More »